Rabu, 28 Desember 2011

Nodofollow, membantu mencari backlink






’addons
Bangun tidur langsung buka komputer, dan langsung buat posting ini. Pada posting kali ini saya Cuma mau berbagi addons yang membantu para blogger dalam mencari backlink.
Apa itu addons atau pengaya ?

Nah intinya adalah memberikan fungsi tambahan pada firefox.

Sekarang kita akan menggunakan pengaya yang ber nama Nodofollow
Fungsi dari addons ini sangat membantu kita dalam mencari backlink. Kita dapat menentukan apakah web atau blog tertentu dofollow atau nofollow hanya dengan mengaktifkan addons ini. Jika blog atau web itu dofollow maka link – link yang ada akan berwarna biru. Sedangkan bila web atau blog tersebut nofollow maka link – link yang ada akan berwarna merah.

Cara mendapatkan
• Buka firefox kamu
• Buka menu addons atau tekan Ctrl Shift A secara bersamaan
• Tulis pada kotak pencarian: Nodofollow
• Lalu pasang dan biarkan firefox di restart

ini dia penampakannya:


Cara menggunakan:
Cara penggunaannya muda, tinggal klik kanan lalu ceklis Nodofollownya hasilnya seperti ini:


Selamat mencoba, semoga bermanfaat ....

0 komentar:

Posting Komentar

Dilarang keras:

1. Memancing keributan
2. Flaming
3. Spamming
4. Out of topic
5. Junk
6. Berkata kotor, kasar, menghina orang lain
7. Menghina agama
8. Memasang link hidup

Berkomentar, follow blog saya dan saya lakukan hal serupa dengan blog anda
Budayakan komentar berbobot !