Rabu, 19 September 2012

Blogger Tangerang Siap Menjamu Blogilicious 2012


Blogilicious merupakan ajang tahunan yang didalamnya ada seminar dan workshop seputar dunia blogging. Digelarnya blogilicious diharapkan dapat menjadi sarana yang mencerdaskan bagi generasi bangsa yang memiliki minat dan ketertarikan untuk menuangkan kreatifitasnya di media blog.




Apa yang akan ditampilkan?

Diawali dari betapa pentingnya sebuah etika ngeblog, sehingga konten yang disampaikan bisa bermanfaat dan tidak merugikan orang lain. Kemudian berlanjut melangkah ke materi-materi lainnya yang setiap sesinya akan menyadarkan kita bahwa blog itu bukan asal menulis apalagi menulis asal.

Hal yang sering terlewatkan dalam seminar blog adalah betapa pentingnya seorang blogger mengenal aspek keamanan (security) yang tidak jarang sering menjadi masalah rumit bagi blogger ketika blog-nya diretas karena lemahnya pertahanan keamanan yang dimiliki. Bukan semata-mata karena tidak bertanggungjawabnya sang peretas. Di Blogilicious, aspek keamanan tersebut akan dibahas dalam sesi workshop bersama orang-orang yang berkecimpung di dunia hacking.

Mau menggunakan template blog yang bagus tapi harganya kurang bersahabat ?. Insya Allah, orang yang kompeten untuk berbagi ilmu seputar desain templatepun akan dihadirkan di ajang ini.

blogilicious tangerang

Venue


Graha Kirana


Gedung Graha Kirana Cipondoh

Jl. KH. Hasyim Ashari, (Samping Kantor Camat Cipondoh)

Kec. Cipondoh Kota Tangerang, Banten



Peta Lokasi



Lihat Gedung Graha Kirana Cipondoh di peta yang lebih besar


Registrasi



Setelah anda mendaftar, silahkan tunggu hingga H-3 untuk menerima e-mail konfirmasi.

Rundown


Hari/Tanggal



Waktu



Kegiatan



Topik



Sabtu, 29 September 2012



09.00-10.00



Registrasi






10.00-10.50



Sessi I



Etika Blogging



10.50-11.40



Sessi II



SEO / Google Trend



11.40-11.50



Tanya Jawab






12.00-13.00



ISHOMA






13.00-13.50



Sessi I



Edukasi Sponsor



13.50-14.40



Sessi II



Social Media & Buzzing



14.40-14.50



Tanya Jawab






14.50-15.20



Coffee Break






15.20-16.10



Sessi III



Blogpreneur



16.10-16.30



Tanya Jawab







Waktu



Kegiatan



Topik



Minggu, 30 September 2012



09.00-10.00



Registrasi






10.00-10.50



Sessi I



Blog Monetizing



10.50-11.40



Sessi II



Writing



11.40-11.50



Tanya Jawab






12.00-13.00



ISHOMA






13.00-13.50



Sessi I



Sesi Edukasi Pendukung



13.50-14.40



Sessi II



Design Template



14.40-14.50



Tanya Jawab






14.50 – 15.40



Sessi III



Security Blog



15.50 – 16.15



Coffee Break dan Ramah Tamah






16.15 – 16.30



Pengambilan Sertifikat peserta







Ingin bertemulangsung denganku? Aku tunggu kalian :)

15 komentar:

  1. Sayang bgt acaranya di tangerang, kalo dekat sih pengen ikut :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. bukan cuma ditangerang lho, blgilicious juga hadir di 7 kota :D

      Hapus
  2. sepertiya acaranya bagus banget sobat, sayangnya tidk bisa sehari yah, jadi bisa izin dulu, tapi lihat kondisi dulu ah, aplagi masih satu propinsi deket lagi, sayang kalo ga ikut...

    BalasHapus
  3. wah bagus tuh gan. tapi acaranya pas bgt saya masuk kuliah. tujuh kota di mana saja gan..? bekasi ada.?

    BalasHapus
    Balasan
    1. wah saya lupa kota apa saja, tapi bisa langsung cek di www.blogiliciousid.com

      Hapus
  4. sesuaikan jadwal dulu nih berarti, lumayan jauh dari tangerang selatan #pamulang

    BalasHapus
  5. Balasan
    1. tenang om, ga ada maling :v
      paling maling konten ...

      Hapus
  6. wah pengen juga nih ikutan acaranya sobat, pasti seru nih sob, hehehhe

    BalasHapus
  7. keren nie gan, ane orang tangerang dan sepertinya tau lokasi tersebut. sayangnya, ane lagi ga di tanggerang gan. :D

    BalasHapus

Dilarang keras:

1. Memancing keributan
2. Flaming
3. Spamming
4. Out of topic
5. Junk
6. Berkata kotor, kasar, menghina orang lain
7. Menghina agama
8. Memasang link hidup

Berkomentar, follow blog saya dan saya lakukan hal serupa dengan blog anda
Budayakan komentar berbobot !