Kamis, 01 September 2011

Tips menghemat kuota internetan

Tips menghemat kuota internetan.

Tips ini merupakan hal sepele yang biasanya tidak disadari oleh kita. Sbelumnya rupi mau ucapin makasih buat om / kak wadi yang udah buat rupi sadar tentang hal ini.

Oke, kita langsung ke TKP
bagi pengguna unlimitied tidak di wajibkan membaca ini


Kalian punya modem kan ?
Tapi pernahkah kalian membuka menu statistik ?
saya ga pernah, baru nyadar kemarin

Taukah kalian apa kegunaannya ?
Tentu saja untuk melihat seberapa besar pengeluaran duit kuota internet yang kita pakai

selain itu juga memantau speed upload & download


Nah yang terkadang tidak kita sadari adalah ketika kita tidak sedang mendownload ataupun meload suatu page, kuota akan tetap berkurang

Biasanya, baca komik, artikel yang panjang, sehingga kita terpaku pada satu halaman

Dan ternyata benar, kuota tetap berkurang. Hal ini saya buktikan dengan melihat statistik yang terus bergerak !

Lalu solusinya gimana bung ?

kalian bisa men-disconnect modem untuk sementara ketika tidak melakukan aktivitas, misal saat membaca komik. Dengan begitu koneksi akan terpus dan kuota akan tetap sedangkan kalian akan tetap bisa membaca atau stay on page

tapi kalau main game jangan sekali-kali di disconnect, tau sendiri nanti

oke segitu aja dulu ya. ceritanya panjang tapi tipsnya cuma dikit

hehehe
itu ceritaku, apa ceritamu ?

0 komentar:

Posting Komentar

Dilarang keras:

1. Memancing keributan
2. Flaming
3. Spamming
4. Out of topic
5. Junk
6. Berkata kotor, kasar, menghina orang lain
7. Menghina agama
8. Memasang link hidup

Berkomentar, follow blog saya dan saya lakukan hal serupa dengan blog anda
Budayakan komentar berbobot !